Download Buku Jakarta Undercover 2


Pembaca buku ini lebih banyak muncul dari kalangan artis. Mereka yang dituntut banyak bicara di depan publik, seperti pesinetron, artis dan presenter, memang butuh bacaan bagus. Bagus dari sisi kekayaan kosa kata dan kelancaran bahasa, dan cukup berani. Dan buku ini memberi pembaca banyak pengalaman. Ini komentar beberapa artis terhadap Jakarta Undercover

"Buku ini membangunkan banyak serigala yang sedang tidur, sekaligus menyadarkan seisi hutan akan bahaya."

SLANK (Bim-Bim, Kaka, Abdee, Ivan & Ridho)

"Sukses! Begitulah fakta dari buku Jakarta Undercover. Tidak saja dari oplah tapi itu juga terbukti dari pengalaman saya ikut "promo-tour" di bcrbagai daerah selalu mendapat respon yang luar biasa dari para pengunjung "talk-show". Schingga apa yang ingin disampaikan oleh buku ini, tercapai sudali. Semoga buku yang kc-2 ini bisa mendapat pencapaian yang sama bahkan lebih. Karena bagaimanapun masyarakat kita butuh "pengetahuan" yang berdasar pada fakta biar bisa berpikir secara realistis. Bagi saya, buku ini mengingatkan kita bahwa bagaimanapun seks yang digambarkan dalam buku ini tidak hanya sekedar "entertainment", meski memang setiap orang memiliki perbedaan dalam kapasitasnya memandang dan merealisasikannya. Tetapi seks, bagi saya, tetaplah harus dipertanggungjawabkan, baik secara moral maupun agama. Kita bisa bahagia karena seks, tapi kita juga bisa hancur karena seks."

(CORNELIA AGATHA, aktris film & sinetron)

"Buku ini membuktikan bahwa fakta tidak berjenis kelamin. Fakta tidak kenal identitas dan tidak pernah memihak siapa-siapa. Fakta telah cukup untuk fakta itu sendiri. Buku ini bisa jadi potret fakta tentang dunia malam Jakarta yang perlu serius dircnungi isinya, tapi bisa juga jadi bacaan yang menghibur. Nggak percaya, baca aja!"

(ONCE, vokalis Dewa)

"Mengingat Emka adalah mengingat '4 kali waiting list' Jakarta Undercover 1 di banyak toko buku terkemuka di ibukota. Kebalikan dari layaknya sebuah karya, penulisnya: si Emka—yang hidupnya lebih 'kampret' dari 'kampret' mana pun, jauh lebih gampang ditemukan di pusat-pusat perbelanjaan dan kafe-kafe trendsetter, ketimbang si buku itu sendiri. Tapi, sepertinya cukup sctimpal dengan kenikmatan membaca dan menganga akan realita Jakarta versi Emka. Membaca Emka adalah kembali mem'waiting-list'kan diri sesuai urutan senioritas di rumah. Itupun, menurut saya, masih seharga dengan imbalan bungee jumping masuk ke dalam aktivitas seksual Jakarta lewat cerita yang tak pernah (dan mungkin tak akan) terlakoni. Emka, sekali lagi, terlalu 'kampret' dibanding saya yang hanya 'kampret'. Sekuel ini menawarkan kejutan-kejutan yang membuat banyak perlanyaan. Benarkah selama ini tiuggal di Jakarta? Apa benar saya sekota dengan Emka? Terimakasih untuk sebuah karya yang tidak biasa. Juga untuk ganjaran meletakkan komentar ini setelah tulisan 'the great ONCE'. Sekedar informasi, saya termuda ke-2 di rumali, 66 tahun lebih muda dari ompung yang entail mengapa masih hobby membaca dan hanya 26 tahun lebih tua dari si Patsy, anjing puk kami."

(TAMARA GERALDINE, 29 th.)


Mau baca langsung bukunya?


Download saja DI SINI

Related Posts:

0 Response to "Download Buku Jakarta Undercover 2"

Post a Comment